Pengantar Universitas Timor (Unimor) adalah perguruan tinggi negeri yang berada di Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur. Unimor berada di kawasan perbatasan Republik Indonesia, tepatnya di Propinsi Nusa Tenggara Timur-Kabupaten Timor Tengah Utara dengan Negara Republik Demokratik Timor Leste (RDTL). Sejarah Unimor semula merupakan perguruan tinggi swasta yang …
Read More »