Tag Archives: POLTEKBA

Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba)

Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba)

Pengantar Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba) adalah perguruan tinggi politeknik negeri yang terdapat di Kalimantan Timur. Semula sempat menjadi politeknik swasta. Setelah keluarnya SK Permendiknas No 41 Tahun 2011, tanggal 9 September 2011, yang ditandatangani Mendiknas Muhammad Nuh, maka status Poltekba berubah menjadi negeri. Sebagai politeknik baru, peminat Poltekba tidak bisa dikatakan sedikit. Berlatar belakang untuk dapat meningkatkan mutu pendidikan yang …

Read More »

Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban)

politeknik negeri banjarmasin (poliban)

Pengantar Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) didirikan pada tahun 1986. Politeknik ini berdiri di atas tanah seluas 5,64 hektar. Politeknik yang berlokasi di Banjarmasin ini  adalah sebuah Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang bersifat vokasional. Jurusan dan Program Studi Pendidikan yang ditawarkan Poliban antara lain: J. Teknik Sipil: D4 Teknik Bangunan Rawa, D3 Teknik Sipil, …

Read More »