Pengantar Akademi Kepolisian (Akpol) adalah unsur pelaksana pendidikan pembentukan perwira Polri yang berada di bawah Kalemdikpol. Berdasarkan Peraturan Kapolri Nomor 21 Tahun 2010, tugas pokok Akpol adalah bertugas menyelenggarakan pendidikan pembentukan Perwira Polri tingkat Akademi. Sejarah Tonggak berdirinya Akademi Kepolisian dimulai setelah proklamasi kemerdekaan tanggal 17 Agustus 1945. Beberapa hari setelah …
Read More »Akademi Militer (AKMIL) Magelang
Pengantar Akademi Militer (Akmil) Magelang adalah sekolah pendidikan TNI Angkatan Darat di Kota Magelang, Jawa Tengah. Akmil mencetak Perwira TNI Angkatan Darat. Secara organisasi, Akmil berada di dalam struktur organisasi TNI Angkatan Darat yang dipimpin oleh Gubernur Akademi Militer. Saat ini yang menjabat Gubernur Akmil adalah Mayor Jenderal TNI Arip Rahman, …
Read More »Politeknik Akademi Pimpinan Perusahaan (APP)
Pengantar Politeknik Akademi Pimpinan Perusahaan (APP) adalah salah satu perguruan tinggi berstatus negeri yang dikelola Kementerian Perindustrian. Sampai dengan saat ini, APP telah meluluskan 16.423 alumni yang tersebar di berbagai bidang pekerjaan. Antara lain wiraswasta, pengusaha, pegawai swasta BUMN, PNS, birokrat, akademisi, dan politisi. Bahkan beberapa orang telah berhasil tingkat nasional dan cukup sukses. …
Read More »Politeknik STMI (Sekolah Tinggi Manajemen Industri)
Pengantar Politeknik STMI (Sekolah Tinggi Manajemen Industri) adalah salah satu lembaga perguruan tinggi di bawah binaan Kementerian Perindustrian RI. Politeknik ini semula bernama Sekolah Tinggi Manajemen Industri. Pendiriannya ditetapkan dengan Surat Keputusan Menteri Perindustrian Nomor : 239/M/SK/1975 Tahun 1975. Sejarah Pada mulanya sekolah ini menyelenggarakan pendidikan pada jenjang master dengan Gelar M.Sc (Master …
Read More »STIA LAN Jakarta
Pengantar Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Lembaga Administrasi Negara (STIA LAN) didirikan pada tanggal 24 Desember 1960. Sesuai dengan keputusan Menteri Pertama RI No. 578/MP/1960 yaitu nama Perguruan Tinggi Dinas Ilmu Administrasi Negara (PTDIAN). Sejak pendiriannya, PTDIAN menyelenggarakan jenjang pendidikan sarjana (strata satu), Jurusan Ilmu Administrasi Negara. Kemudian dengan Keputusan Presidium Kabinet …
Read More »Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya
Sejarah Pusat Pendidikan Tenaga Kesehatan (Pusdiknakes) Departemen Kesehatan RI membuka dan melaksanakan Pendidikan Kedinasan Bidang Kesehatan baik dalam jenjang Pendidikan Menengah (JPM) seperti Sekolah Perawat Kesehatan (SPK), Sekolah Bidan, Sekolah Menengah Analis Kesehatan (SMAK), Sekolah Pengatur Rawat Gigi (SPRG), dll., maupun Jenjang Pendidikan Tinggi (JPT) seperti Akademi Keperawatan (Akper), Akademi …
Read More »Sekolah Tinggi Multi Media MMTC Yogyakarta (STMM MMTC Yogyakarta)
Pengantar Sekolah Tinggi Multi Media MMTC Yogyakarta (STMM MMTC Yogyakarta) adalah sebuah Perguruan Tinggi Negeri yang berada di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Informatika RI. Sejarah Keberadaan STMM “MMTC” Yogyakarta diawali tahun 1985. Semula bernama Diklat Ahli Multi Media (DAMM) di bawah Departemen Penerangan. DAMM diresmikan Presiden RI pada tanggal 31 Juli …
Read More »Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS)
Pengantar Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS) merupakan perguruan tinggi kedinasan program Diploma IV, yang dikelola oleh Badan Pusat Statistik (BPS) sejak tahun 1958, memanggil pemuda-pemudi terbaik Indonesia lulusan sekolah menengah umum jurusan IPA untuk dididik menjadi ahli statistik. STIS mengemban visi menjadi lembaga pendidikan tinggi kedinasan yang berfungsi untuk mengembangkan …
Read More »Sekolah Tinggi Energi dan Mineral Akamigas (STEM Akamigas)
Pengantar Sekolah Tinggi Energi dan Mineral Akamigas (STEM Akamigas) merupakan Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral. STEM melaksanakan pendidikan jalur pendidikan profesional program Diploma I s.d. IV yang dikhususkan keahlian di bidang minyak, gas bumi, serta panas bumi. Pendidikan STEM angkatan pertama diresmikan pada tanggal 7 …
Read More »Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN)
Pengantar Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) atau kini menjadi Politeknik Keuangan Negara STAN (PKN STAN) adalah pendidikan tinggi kedinasan. Dikelola di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan, Kementerian Keuangan Republik Indonesia, penyelenggara pendidikan Program Diploma Bidang Keuangan (Prodip Keuangan). STAN didirikan berdasarkan Keputusan Presiden RI No.45 Tahun 1974 juncto Keputusan Presiden RI …
Read More »