Kalimantan Timur

Kalimantan Timur atau biasa disingkat Kaltim adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.

Institut Teknologi Kalimantan (ITK)

Pengantar Institut Teknologi Kalimantan (ITK) adalah perguruan tinggi negeri berbasis teknologi yang ada di Kalimantan. Tepatnya di Balikpapan. Sejarah Pendirian ITK didasarkan pada pelaksanaan strategi utama dalam bidang penguatan kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) serta Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) nasional di Koridor Ekonomi Kalimantan sebagaimana yang disusun dalam Masterplan Percepatan dan Perluasan …

Read More »

Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Kalimantan Timur

Pengantar Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Kalimantan Timur (Poltekkes Kemenkes Kaltim) adalah perguruan tinggi vokasional negeri kedinasan berbasis ilmu kesehatan di kota Samarinda, Kalimantan Timur. Sejarah Poltekkes ini dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Menkes-Kesos RI tentang Organisasi Tata Kerja Poltekkes Penyelenggaraan Pedidikan Tenaga Kesehatan. Poltekkes Kaltim merupakan Lembaga Pendidikan Diploma III dan Diploma …

Read More »

Politeknik Pertanian Negeri Samarinda (Politani Samarinda)

Pengantar Politeknik Pertanian Negeri Samarinda (Politani Samarinda) adalah perguruan tinggi vokasional negeri yang ada di kota Samarinda, Kalimantan Timur. Sejarah Politani Samarinda semula disebut Politeknik Pertanian Universitas Mulawarman Bidang Studi Kehutanan. Didirikan secara resmi pada tanggal 6 Februari 1989 oleh Gubernur Kalimantan Timur Suwandi dan Rektor Universitas Mulawarman Yunus Rasyid.  Kemudian dilanjutkan …

Read More »

Politeknik Negeri Samarinda (POLNES), Samarinda

Pengantar Politeknik Negeri Samarinda (Polnes), Samarinda adalah sebuah perguruan tinggi vokasional yang terletak di Kota Samarinda, Kalimantan Timur. Sebelumnya bernama Politeknik Universitas Mulawarman, yang resmi berdiri berdasarkan surat keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi No.080/Dikti/Kep/85 tertanggal 3 Desember 1985. Polnes terkareditasi B oleh BAN-PT berdasarkan surat keputusan No.484/SK/BAN-PT/Akred/PT/V/2015 tertanggal 23 Mei …

Read More »

Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba)

Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba)

Pengantar Politeknik Negeri Balikpapan (Poltekba) adalah perguruan tinggi politeknik negeri yang terdapat di Kalimantan Timur. Semula sempat menjadi politeknik swasta. Setelah keluarnya SK Permendiknas No 41 Tahun 2011, tanggal 9 September 2011, yang ditandatangani Mendiknas Muhammad Nuh, maka status Poltekba berubah menjadi negeri. Sebagai politeknik baru, peminat Poltekba tidak bisa dikatakan sedikit. Berlatar belakang untuk dapat meningkatkan mutu pendidikan yang …

Read More »

Universitas Mulawarman (UNMUL), Samarinda

Pengantar Universitas Mulawarman (Unmul) adalah perguruan tinggi negeri di Samarinda, Kalimantan Timur. Universitas ini berdiri tanggal 27 September 1962, sehingga merupakan universitas tertua di Kalimantan Timur. Unmul merupakan perguruan tinggi dengan jumlah mahasiswa terbesar di Kalimantan, mencapai lebih dari 37.000 orang. Kampus utamanya terletak di Gunung Kelua. Sedangkan kampus lainnya terdapat di Jalan …

Read More »